Senin, 19 November 2018

Berpikir Kritis


Bagaimana cara menumbuhkan daya pikir kritis?
Dalam proses pembelajaran ada beberapa model atau metode yang bisa dipilih untuk meningkatkan atau menumbuhkan caya pikir kritis peserta didik. Antara lain: 

  • model pembelajaran berbasis masalah (problem based learning), 
  • model pembelajaran inquiri, 
  • pembelajaran berbasis proyek dan sebagainya.   

Namun demikian pemilihan model  pembelajaran hendaknya dilakukan dengan mempertimbangkan karakter peserta didik dan tujuan pembelajaran. 

Menurut Edwar de Bono, berpikir merupakan keterampilan mental yang memadukan kecerdasan dengan pengalaman. Berpikir kritis hanya sebagian dari cara berpikir, dalam proses belajar de Bono berpendapat hendaknya guru tidak beranggapan bahwa berpikir kritis saja cukup sebab saat ini masyarakat membutuhkan pola pikir yang konstruktif dan kreatif. [1]


[1] (Edward de Bono, 2007, Revolusi Berpikir Edward de Bono: belajar berpikir canggih dan kreatif dalam memecahkan masalah dan mematik ide-ide baru. penerjemah: Ida Sitompul dan  Fahmy Yamami; Bandung: Kaifa

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Ciri-ciri Orang Kreatif

Dunia membutuhkan orang yang kreatif. Banyak orang berlomba-lomba untuk menjadi kreatif dan melakukan berbagai macam cara untuk me...